Friday, October 23, 2015

Cara Membuat Bootable Windows Dengan Rufus

Pagi semua. kali ini saya akan memberikan tips "Cara Membuat Bootable Windows Dengan Rufus".

Rufus adalah aplikasi yang digunakan untuk membuat bootable windows saat kita akan menginstall ulang pc/laptop dengan flaskdisk. langsung saja yuk kita cermati cara caranya..

1. yang pertama kalian harus siapkan file installan windowsnya, baik itu windows 7, 8, 8.1, ataupun windows 10.

2. selanjutnya siapkan juga flaskdisk minimal yang 4gb ya.

3. dan yang utama, siapkan aplikasi Rufus, yang bisa kalian download Klik Disini (Mediafire)

4. siapkan kopi dan bersantailah..:D

5. setelah kalian siapkan semua bahan bahannya, install rufus dengan cara klik kanan pada aplikasi rufus, lalu klik run as administrator

























6.setelah terbuka aplikasinya, tancapkan flaskddisk kalian, dengan otomatis aplikasi rufus akan menscane flaskdisk tersebut.



7. Klik Gambar Kaset disebelah tulisan ISO File > cari installan windowsnya (dalam bentuk ISO) > Open.



8. setelah itu apa bila sudah ada tulisan "Ready" klik "start"






 9. lakukan perintah selanjutnya sesuai instruksi, tunggu sampai proses bootable selesai, setelah selesai, kalian siap deh untuk menginstall ulang laptop/pc kalian.

demikian info yang bisa saya sampaikan, semoga bermanfaat yah..
apabila ada pertanyaan atau kritik dan saran, silahkan tuliskan di kolom komentar.

0 komentar:

Post a Comment